Giat Jumat barokah, jajaran Polsek Bagan Sinembah, Polres Rohil melaksanakan giat menyantuni warga
lanjut usia ( lansia), Jumat ( 16 /12/22).
Sebanyak 5 orang lansia dan 1 orang janda penerima bantuan,diantaranya, Musinem ,(100 Tahun) warga di Jl. Al-Ikhlas Kep. Bagan Batu Kota Kec. Bagan Sinembah .
Sedangkan lima lainnya yakni, RINA
( 33 Tahun) IRT, ber alamat di Jl. Al-Ikhlas Kep. Bagan Batu Kota Kec. Bagan Sinembah, Teti (56 Tahun) ,warga Jl Al-Ikhlas Kep. Bagan Batu Kota Kec. Bagan Sinembah, Nuraisah (58 Tahun) ,warga Jl. Al-Ikhlas Kep. Bagan Batu Kota Kec. Bagan Sinembah, Masnun (67 Tahun) , warga Jl. Al-Ikhlas Kep. Bagan Batu Kota Kec. Bagan Sinembah dan Roliyah, (60 Tahun) ,juga warga Jl. Al-Ikhlas Kep. Bagan Batu Kota Kec. Bagan Sinembah.
Pemberian bantuan berupa sembako dan uang tunai tersebut langsung di pimpin oleh Waka Polsek Bagan Sinembah AKP. Syafyandra, SH bersama personil lainnya.
Kapolsek Bagan Sinembah Kompol Jhon Firdaus AMk, melalui Waka Polsek AKP. Syafyandra, SH, mengatakan, bantuan yang diberikan kepada warga kurang mampu ini merupakan bentuk empaty terhadap warga yang membutuhkan.
Selain itu, bantuan yang diberikan berupa sembako maupun uang tunai merupakan zakat profesi yang memang terus disalurkan kepada warga yang membutuhkan.
" Polri akan selalu ada dan membantu masyarakat, sebab sudah menjadi tugas Polri dalam melayani, mengayomi dan melindungi masyarakat", tegas AKP. Syafyandra, SH. ( taufik).